Menu Tutup

Pelaksanaan UAMBN-BK

Mojokerto- Pelaksanaan Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional Berbasis Komputer (UAMBN-BK) tingkat MTS Nurul Islam telah selsai dan berjalan baik.

“Madrasah Tsanawiyah Alhamdulillah telah melaksanakan Ujian Akhir  Madrasah Berstandar Nasional Berbasis Komputer (UAMBN-BK) dan 165 siswa  bisa mengikuti semua.

Dalam pelaksanaan  tidak ada kendala yang signipan terkait jalanya pelaksanaan UAMBN-BK. “tentu ini merupakan kerja sama yang baik antara proctor dan teknisi Madrasah dengan HD Kabupaten dan Posko HD Provinsi Jawa Timur yang selalu memantau pelaksanan UAMBN-BK”

Dihari pertama MTs Nurul Islam kedatangan Pendma Mojokerto untuk monitoring pelaksanaan UAMBN-BK berjalan dengan lancar tanpa ada kendala dan berharap semua rangkaian pelaksanaan ujian ini akan berjalan dengan baik tanpa ada kendala serta mendapatkan hasil yang kita harapkan, kita juga akan terus pantau perkembangan ujian di madrasah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.